Berita

Minggu, 25 Sep 2022
Klinik Akreditasi, Rabu dan Jum’at, 28 dan 30 September 2022
Hadir kembali kegiatan rutin Klinik Akreditasi LAMDIK. Kegiatan ini bertujuan untuk sosialisasi dan pembimbingan kepada program studi dalam menyusun LED (Laporan Evaluasi Diri) dan mengisi DKPS (Data Kuantatatif Program Studi) dengan benar. Selain itu, kegiatan ini juga sebagai media konsultasi, komunikasi dan informasi antara program studi dengan LAMDIK. Kegiatan klinik Akreditasi akan dilaksanakan secara rutin…
Baca Selengkapnya
Minggu, 18 Sep 2022
Peraturan BAN-PT 29 tahun 2022 – Penambahan Cakupan Prodi LAMDIK
Berdasarkan surat penyampaian Nomor 196/BAN-PT/MA/Pen/PerBAN/2022 tentang penyampaian Peraturan BAN-PT Nomor 29 Tahun 2022 tentang Perubahan ke Dua Cakupan Program Studi pada LAM Kependidikan. Penambahan program studi yang masuk dalam cakupan LAM Kependidikan antara lain: Pendidikan Teknik Otomasi Industri dan Robotika pada Program Sarjana Pendidikan Kelautan dan Perikanan pada Program Sarjana Pendidikan Bahasa Indonesia bagi Penatar…
Baca Selengkapnya
Jumat, 26 Agu 2022
Klinik Akreditasi, Senin dan Rabu, 29 dan 31 Agustus 2022
Kegiatan ini bertujuan untuk sosialisasi dan pembimbingan kepada program studi dalam menyusun LED (Laporan Evaluasi Diri) dan mengisi DKPS (Data Kuantatatif Program Studi) dengan benar. Selain itu, kegiatan ini juga sebagai media konsultasi, komunikasi dan informasi antara program studi dengan LAMDIK. Kegiatan klinik Akreditasi akan dilaksanakan secara rutin oleh LAMDIK dan informasi terkait waktu pelaksanaan…
Baca Selengkapnya
Selasa, 16 Agu 2022
Program Bantuan Pemerintah untuk Transformasi Akreditasi Perguruan Tinggi
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) mendukung proses transformasi akreditasi program studi dari Badan Akreditasi Nasional Pendidikan Tinggi (BAN-PT) ke Lembaga Akreditasi Mandiri (LAM) melalui mekanisme yang tepat, efektif, dan berkelanjutan. Berdasarkan hal tersebut, Direktorat Kelembagaan menyelenggarakan Program Bantuan Pemerintah untuk Transformasi Akreditasi Pendidikan Tinggi bagi program studi dalam cakupan LAM yang akan menjalani…
Baca Selengkapnya
Sabtu, 13 Agu 2022
Klinik Akreditasi – Panduan Penyusunan LED dan DKPS LAMDIK secara Daring
LAMDIK kembali membuka klinik akreditasi terkait penyusunan LED dan pengisian DKPS (Data Kuantitatif Program Studi) secara daring. Kegiatan ini dapat diikuti oleh Program Studi dan UPPS (Unit Pengelola Program Studi), Tim Penjaminan Mutu yang telah dan akan melakukan unggah dokumen akreditasi di LAMDIK. Target kegiatan ini adalah melakukan dokumen LED (Laporan Evaluasi Diri) tersusun dengan…
Baca Selengkapnya
Selasa, 9 Agu 2022
Pelatihan Asesor LAMDIK Batch III Tahap 2
Yang terhormat: Asesor LAMDIK hasil rekrutmen Batch III di tempat Dengan hormat disampaikan dalam rangka penguatan kapasitas kelembagaan LAMDIK dan melakukan penyamaan persepsi terhadap Instrumen Akreditasi LAMDIK, maka perlu dilakukan pelatihan asesor LAMDIK yang baru direkrut pada BATCH III. Untuk itu mohon kehadirannya pada kegiatan yang akan diselenggarakan pada: Hari, Tanggal : Rabu (10 Agustus…
Baca Selengkapnya
Sabtu, 6 Agu 2022
Diskusi dan Pembimbingan Revisi Excel Data Kuantitatif Prodi secara daring
Yth. Program Studi dalam cakupan LAM Kependidikan LAMDIK membuka diskusi dan pembimbingan Revisi Excel Data Kuantitatif secara daring. Kegiatan ini dapat diikuti oleh perwakilan Program Studi yang telah dan akan melakukan unggah dokumen akreditasi dan masih terkendala terkait validatasi Excel Kuantitatif. Target kegiatan adalah melakukan perbaikan excel data kuantitatif program studi sampai lolos validasi. Rincian…
Baca Selengkapnya
Jumat, 29 Jul 2022
Pelatihan Asesor LAMDIK Batch III Tahap 1
Yang terhormat: Asesor LAMDIK hasil rekrutmen Batch III di tempat Dengan hormat disampaikan dalam rangka penguatan kapasitas kelembagaan LAMDIK dan melakukan penyamaan persepsi terhadap Instrumen Akreditasi LAMDIK, maka perlu dilakukan pelatihan asesor LAMDIK yang baru direkrut pada BATCH III. Untuk itu mohon kehadirannya pada kegiatan yang akan diselenggarakan pada: Hari, Tanggal: Rabu (3 Agustus 2022)…
Baca Selengkapnya
Senin, 25 Jul 2022
Pengumuman Hasil Seleksi Akhir Calon Asesor LAMDIK Batch III
Yth. Bapak/Ibu calon asesor LAMDIK Batch III Diberitahukan dengan hormat bahwa berdasarkan hasil seleksi secara keseluruhan yang telah saudara ikuti, disampaikan nama peserta calon asesor LAMDIK yang dinyatakan lulus memenuhi kriteria seleksi melalui https://asesor.LAMDIK.or.id dengan memasukkan NIDN atau alamat e-mail calon asesor LAMDIK. Informasi hasil seleksi akhir dapat diakses mulai tanggal 26 Juli 2022. Tahapan…
Baca Selengkapnya
Jumat, 15 Jul 2022
Jadwal Wawancara Calon Asesor LAMDIK Batch III
Diberitahukan dengan hormat bagi peserta calon asesor LAMDIK Batch III yang berasal dari asesor BAN-PT dan bukan asesor BAN-PT, yang dinyatakan lulus tahap sebelumnya, selanjutnya diundang untuk mengikuti seleksi wawancara yang akan dilaksanakan secara daring pada hari Kamis s.d Jum’at, tanggal 21-22 Juli 2022. Jadwal pelaksanan tes wawancara masing-masing peserta dan link Zoom dapat diakses…
Baca Selengkapnya
Total Number of Articles:200